Pemenang Flash MX Challenge, Baarakallaahu Fiikum

Bismillahirrohmanirrohiim.
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang.

Program yang diselenggarakan oleh jurusan matematika beberapa pekan yang lalu yang bertemakan “Peningkatan Skill Suppoerting Staff Jurusan Matematika FMIPA UNM” yang dilaksanakan sejak tanggal 1 sampai 13 Juli 2019 di Laboratorium Komputer Jurusan Matematika (sering disebut LABKOMMAT) FMIPA UNM telah usai. Khususnya pada Materi Macromedia Flash MX 2004 yang dibawakan oleh penulis [yang masih banyak kekurangan ini], penulis memberikan sedikit CHALLENGE kepada asisten unit jurusan terpilih yang mengikuti pelatihan tersebut setelah melewati 2 pertemuan.

Dinamakan Flash MX Challenge yang tantangannya untuk mengukur sejauh mana pemahaman peserta pelatihan pada software tersebut. Berikut penghargaan yang penulis berikan agar para pesertanya semangat mengikuti tantangan ini 🙂

tapi tenang, bagi peserta yang tidak mendapatkan 3 hadiah diatas, tetap mendapatkan hadiah masing-masing 1 silver queen (batas pengumpulan hari ini) agar semua peserta yang mengikuti challenge ini mendapatkan keuntungan. 🙂

Akhirnya, setelah menunggu kurang lebih 3 pekan, hari ini (Sabtu, 27 Juli 2019) penulis akan mengumumkan siapakah 3 pemenang Flash MX Challenge, mereka adalah :

  1. Muwahhidah Al-Atsary (unit LABKOMMAT, kelas A2 2017) : unduh medianya disini
  2. Nur Ghani (unit Prodi Pendidikan Matematika, kelas A1 2018) : unduh medianya disini
  3. Nur Fadillah Musfira (unit LABKOMMAT, kelas A2 2018) : unduh medianya disini

Berikut hadiahnya:

maaf karena ada perubahan hadiah, tapi tetap semua peserta yang kumpul tugasnya dapat 1 silver queen.

Oleh karena itu, penulis mengucapkan Syukron Jazaakumullaahu Khairan Katsiiran, wa Baarakalaahu Fiikum kepada pemenang, dan kepada peserta lain yang kumpul tugasnya ingat, tetap mendapatkan hadiah juga, jadi yang tidak kumpul medianya, maaf tidak dapat silver queen. Tapi, jangan kecewa, tetap bersyukur atas ilmu yang diperoleh saat mengikuti pelatihan ini. Untuk hadiahnya, bisa diambil di LABKOMMAT (bisa sms atau chat via telegram penulisnya).

Mungkin itu saja, semoga postingan kali ini bermanfaat untuk Anda. Kalau ada yang benar itu datangnya dari Allah subhanahu wa ta’ala, kalau ada salah dalam bahasa dan tulisan ini datangnya dari kami. Oleh karena itu kami sangat mengharapkan kritik dan masukan Anda di kolom komentar untuk dibahas bersama atau request topik yang diinginkan untuk kami terbitkan di postingan selanjutnya. Jika dirasa bermanfaat, tolong untuk di bagikan ke teman-teman Anda agar mereka juga bisa mempelajari dan mengetahui informasi pada postingan ini.

Syukron, Jazaakumullahu Khairan.

Artikel Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

https://kalpika.id/bom29-toto/ https://smpn40pekanbaru.sch.id/lib/ https://smpn40pekanbaru.sch.id/wp-content/themes/ https://mtsn1acehbesar.sch.id/themes/ https://koperasiapersi.com/assets/site/ https://www.pascasarjanaikj.ac.id/js/ https://www.pascasarjanaikj.ac.id/css/ https://sdn2landangan.sch.id/bom29toto/ https://ejournal.steitholabulilmi.ac.id/pages/scatter-hitam/ https://sukamaju-lempuingjaya.desa.id/bom29toto/ https://sencanojaya.desa.id/vendor/bom29toto/ https://tarungnews.com/media/bom29toto/ slot thailand https://steitholabulilmi.ac.id/vendor/data-china/ https://kimiasakti.com/public/bom29toto/ http://103.4.165.67/bom29toto/ https://www.ledger-dispatch.com/ http://178.128.20.178/ http://178.128.223.132/ https://tracerstudy.umk.ac.id/vendor/ https://skripsi-pbi.umk.ac.id/assets/raja/ https://skripsi-pbi.umk.ac.id/vendor/888slot/ https://smkyppisby.sch.id/anti-rungkad/ https://skripsi-pbi.umk.ac.id/vendor/pg/ data sgp https://jian.unismuh.ac.id/wp-content/rajatogel/ https://smpnsakra.sch.id/bom29toto/ http://103.253.212.197/file/2021/pompa77/ http://103.253.212.197/file/2021/mas77toto/ https://www.cch.co.th/bom29toto/ https://skripsi-pbi.umk.ac.id/vendor/idn/ http://119.59.116.138/bom29toto/ http://36.66.156.22/data-taiwan/ http://103.253.72.69/hoki188/ http://108.136.205.185/bom29/ https://portal.pasarjaya.co.id/indoxxi/ https://poltekpelsulut.ac.id/vendor/scatter-hitam/ http://103.4.165.67/bom29toto/ https://steitholabulilmi.ac.id/vendor/jpslot/ https://pmb.iainbatanghari.ac.id/portal/gudangtoto/ https://suzukitrada.id/robopragma/ https://suzukitrada.id/rajatogel/ https://suzukitrada.id/bom29toto/ bom29toto https://clickoding.id/data-taiwan/ https://167.172.91.246/ bom29toto https://seputarkedirihosting.com/bran/ https://seputarniaga.com/eskum/ https://seputarkediri.com/mail/ https://sembranimakarya.com/file/ https://www.kuripewholesale.com/